Salah satu fitur microsoft word yaitu bisa memiringkan tulisan pada tabel. Buat Anda yang belum tau bagaimana caranya, pada artikel ini akan menjelaskan bagaimana caranya.
Baca Juga: Cara Membuat Watermark Tulisan atau Teks di Microsoft Word
Cara Memiringkan Tulisan di Tabel Microsoft Word
Berikut ini langkah langkah bagaimana cara memiringkan tulisan di tabel microsoft word:
- Pertama, siapkanlah tabel yang ingin Anda miringkan tulisannya
- Kemudian, lakukanlah bloking pada tulusan yang ingin dimiringkan
- Setelah itu, klik “layout” dan pilih “text direction“
- Lalu, secara otomatis tulisan akan berubah menjadi miring
Demikian langkah langkah bagaimana cara memiringkan tulisan di tabel Microsoft Word.
Baca Juga: Cara Menghilangkan Background Tanda Tangan di Microsoft Word
Selamat mencoba dan untuk tutorial lengkapnya Anda bisa menonton video di bawah ini