Cara Mengubah Ketikan Menjadi Tulisan Tangan Tanpa Aplikasi

Cara Mengubah Ketikan Menjadi Tulisan Tangan Tanpa Aplikasi

Pada zaman modern ini, teknologi telah berkembang dengan pesat. Salah satunya adalah aplikasi yang dapat mengubah ketikan menjadi tulisan tangan. Aplikasi ini sangat berguna bagi mereka yang ingin menambahkan sentuhan personal pada dokumen atau presentasi mereka. Namun, terkadang kita tidak selalu memiliki akses ke aplikasi tersebut atau ingin menghindari penggunaan aplikasi tambahan. Jika Anda sedang mencari cara untuk mengubah ketikan menjadi tulisan tangan tanpa menggunakan aplikasi, berikut ini akan dijelaskan beberapa cara yang dapat Anda coba.

Baca Juga: Cara Membuat Header Tabel Berulang di Word

Cara Mengubah Ketikan Menjadi Tulisan Tangan Tanpa Aplikasi

Berikut ini langkah langkahnya:

  • Pertama, Anda harus menyiapkan tulisan yang uang ingin Anda ubah menjadi tulisan tangan
  • Lalu, copy ketikan yang ingin Anda ubah ke dalam bentuk tulisan tangan
  • Kemudian, langsung saja buka browser Anda dan klik ” texttohandwriting.com
  • Setelah Anda membuka websitenya maka langsung saja tempel ketikan Anda yang sudah di salin di bagian ” type / paste text here
  • Nah, kemudian Anda bisa mengatur tulisan, ukuran tulisan dll di bagian seperti gambar di bawah ini

Demikian langkah langkah bagaimana cara mengubah ketikan menjadi tulisan tangan tanpa aplikasi.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *